Penulis: andi amir

Balikpapan, Inibalikpapan.com – Pertamina Kalimantan mengadakan kompetisi yang dinamakan Tantangan Berani Beralih. Kompetisi ini akan memiliki beberapa tantangan menarik setiap bulannya yang telah disiapkan oleh Pertamina. Kompetisi ini berlangsung hingga akhir tahun. Kompetisi ini terbuka untuk umum bagi mereka warga Kalimantan atau mereka yang melakukan pengisian bahan bakar minyak non subsidi di SPBU seluruh wilayah Kalimantan minimal berjumlah Rp 50.000 berlaku akumulasi. “Pertamina menyadari bahwa perlu sekali adanya sebuah kegiatan untuk menampung kreatifitas warga Kalimantan terutama anak muda dalam bermedia sosial,”ujar Alicia Irzanova, Area Manager Communication and Relation MOR VI Kalimantan (12/7/2017). Menurutnya media sosial sekarang telah bergeser bukan hanya…

Read More

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pelaksnaan PPDB online tingkat SMP belum surut dari masalah. Mulai dari aksi demo yang terjadi di SMP 22 Sumber Rejo dan 7 oleh orangtua murid, giliran SMP 3 Strat 3 jalan Indrakila. Di sekolah favorit Balikpapan Utara ini, jalan masuk disegel warga dan ahli waris pemilik jalan. Warga memasang spanduk kuning yang menyatakan jalan masuk ditutup. Penyebabnya ada 10 anak di lingkungan sekitar yang tidak lolos dalam PPDB Online di SMP 3. Sebelumnya warga sempat dilakukan pertemuan antara lurah dan LPM serta ahli waris keluhan sehubungan dengan penerimaan siswa. Di sekolah itu calon siswa yang mengikuti jalur…

Read More

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kunjungan Presiden Jokowi di Balikpapan pada Kamis siang diperkirakan hanya 5 jam saja. Jokowi bersama ibu negara dan rombongan akan berada di Balikpapan Kamis sejak pukul 11.00 hingga 17.00 witam. Sebelumnya Jokowi pada Rabu melakukan kunjungan ke Kota Makassar dalam rangka hari Koperasi. Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Timur Rusmadi menjelaskan Presiden bersama ibu negara diperkirakan akan mendarat di bandara Sepinggan Balikpapan pukul 11.00 wita. “Kunjungan positif tiga lokasi. Jadi jam 11.00 sudah di Sepinggan (bandara) dan jam 4 sudah selesai. Efektif 5 jam saja,” ungkapnya usai rapat Persiapan kedatangan Presiden Jokowi, pemerintah provinsi dengan Pangdam, Polda Kaltim,…

Read More

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Ketua DPRD Abdulloh tampak geram saat mulai memimpin Rapat Paripurna DPRD dengan agenda nota penjelasan laporan Pertanggungjawaban pelaksnaan APBD 2016, Senin siang (10/7/2017). Geram karena melihat banyak kursi DPRD yang kosong dari kehadiran anggota saat paripurna. Sekretariat dewan menyebutkan daftar hadir 36 anggota. ” Saya minta BK tolong catat anggota yang tidak hadir. Kalau mau perjalanan dinas baru mau cepat-cepat tapi kalau kerja terlambat seperti ini tidak mau menunggu,” katanya saat memulai memimpin rapat paripurna. Rapat yang dihadiri wali Kota Rizal Effendi, ini sempat tertunda dua jam dari jadwal semula pukul 11.00 Wita namun baru dilaksanakan pukul…

Read More

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Ketua DPRD Abdulloh menepis adanya siswa titipan anggota DPRD kepada sekolah pada saat proses Penerimaan Peserta Didik Baru ( PPDB) termasuk pada 2017 ini. Menurutnya setiap anggota memiliki hak untuk memperjuangkan aspirasi dari setiap konstituennya. ” Itu semua isu. yang namanya titipan yang bagaimana? Jadi kalau DPRD memperjuangkan hak- hak rakyat konstituennya itu wajar. Bukan berarti itu titipan,” tandasnya, Senin pagi (10/7/2017). Jika wakil rakyat tidak paham dengan apa yang menjadi kebutuhan dan aspirasi maka anggota tersebut tidak layak untuk mewakili konstituennya di dewan. ” Kalau dia tidak paham apa yang jadi aspirasinya lalu apa yang mau…

Read More

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Ada kejadian menarik dalam Razia Pol PP terhadap penumpang KM Lambelu dari Bau- Bau tujuan Balikpapan di pelabuhan Semayang pada Kamis sore (6/7/2017). Artis komedian jebolan Stand Up Comedy Indonesia (SUCI) 3 Satriaddin Maharinga Djongki asal Kota Kendari alias Arie Keriting terjaring razia kependudukan yang digelar Satpol PP Kota Balikpapan di Pelabuhan Semayang. Usai turun dari KM Lambelu yang sandar di pelabuhan tersebut pukul 15.00 Wita, Arie digiring ke meja pendataan oleh petugas karena berKTP luar. Untungnya, Ari hanya didata dan tidak ditahan KTP karena ada penjamin dari saudara yang tinggal di Balikpapan. Didata Pol PP, Arie…

Read More

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota menargetkan Balikpapan menjadi kota ramah Lansia pada 2030 mendatang. Secara nasional, Indonesia menargetkan sebagai negara ramah Lansia pada 2025. Pada peringatan Hari Lansia 2017 di Dome ini dihadiri Wali Kota Rizal Effendi,Wakil Wali Kota Rahmad Mas’ud dan 1000 lansia dan relawan serta perwakilan perusahaan. Kepala Dinas Sosial Balikpapan Abdul Aziz mengatakan lansia harus tetap diperlakukan sebagian sosok yang dihargai dan dihormati. Mereka memiliki banyak pengalaman, keahlian dan kearifan sehingga diharapkan bisa berperan untuk bangsa. ” Tema Nasional yang diangkat hidup bermartabat usia senja sejahtera.  Target nasional 2025 tapi kita Balikpapan targetkan 2030,” katanya  dalam peringatan…

Read More

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) mengapresiasi dampak positif dari kinerja Tim Satuan Tugas (Satgas) Pangan yang dibentuk Kapolri, Tim Kementan dan Kemendag sepanjang bulan Puasa Ramadha dan Lebaran Idul Fitri 1438 H lalu. Stabilnya harga jual dan pasokan sejumlah komoditas pangan selama ini mampu menumbuhkan kepercayaan investor yang tercermin Pada penguatan indeks harga saham gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) Pada sesi awal perdagangan paska libur puasa dan lebaran kemarin. Ketua KPPU Syarkawi Rauf mengatakan Harga jual dan pasokan komoditas pangan pada puasa dan lebaran tahun ini merupakan yang paling stabil sepanjang sepuluh tahun terakhir. Capaian tersebut…

Read More

BALIKPAPAN, Inibalikpapan – BPJS Kesehatan Ri mencatat selama mudik Lebaran Kasus-kasus kesehatan sebagian besar yang dialami oleh peserta JKN-KIS yang sedang mudik. Diantaranya permasalahan kesehatan radang tenggorokkan, demam, infeksi saluran pernafasan atas atau ISPA dan gastro enteritis serta berbagai gangguan pencernaan seperti diare, maag, gangguan lambung, dan nyeri perut. Menurut data yang diperoleh, juga terdapat kasus-kasus penyakit kronis seperti stroke, jantung, hipertensi dan hemodialisayang ditangani dengan baik oleh rumah sakit yang bekerjasama dengan BPJS Kesehatan,” kata Sekretaris Utama BPJS Kesehatan RI Afrizayanti (4/7/2017). BPJS juga Dia mencatat terdapat 87.122 kunjungan di Rawat Jalan Tingkat Pertama (RJTP) dan 3.883 rawat inap…

Read More

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Halal bihalal menjadi kebiasaan umat muslim di Indonesia termasuk Balikpapan. Usai lebaran idul Fitri 1438 Hijriyah masyarakat muslim menggelar acara silaturahmi bersama keluarga dan muslim lainya, termasuk juga yang dilakukan Ketua DPRD kota Abdulloh bersama keluarganya. Bertempat di rumah jabatan Ketua DPRD jalan Ery Suparjan Gunung Pasir, Abdulloh bersama Istrinya Yuliati dan keluarga besar menggelar halal bihalal yang diselenggarakan sejak Selasa pukul 11.00 hingga malam hari. Kegiatan ini disuport langsung oleh sekretariat DPRD kota dan dihadiri jajaran muspida seperti Wakil Wali Kota Rahmad Mas’ud, Danlanal, Lanud, Kapolres dan dandim Balikpapan. Juga hadir seluruh anggota dan Pimpinan DPRD…

Read More