Fraksi Golkar Desak Pemkot Jadikan Eks Puskib Sebagai RTH Modern
BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Fraksi Golkar Balikpapan mendesak agar eks lahan Puskib dijadikan ruang terbuka hijau. Hal ini disampaikan dalam rapat Paripurna DPRD atas pandangan tujuh fraksi mengenai Raperda RTH, Rabu pagi (21/11/2018). Menurut Hj Kasmah Fraksi Golkar meminta agar aset lahan milik Pemprov Kaltim eks Puskib turut dijadikan RTH yang bersifat modern. “Pemkot Balikpapan harus […]