Sikat Persis Solo, Borneo FC Kudeta Persib Bandung di Puncak Klasemen
BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Borneo FC Samarinda berhasil mengambil alih posisi puncak klasemen Super League 2025/2026 diawal putaran kedua, setelah mengalahkan Persis Solo. Bertanding di Stadion Mahanan Solo, Jumat 23 Januari 2026, Pesut Etam sukses mengalahkan tuan rumah Laskar Sambernyawa melalui gil tunggal Mariano Peralta pada menit ke-15. Satu gol Mariano Peralta setelah menerima umpan Westherley […]
