6 jam lalu

Film ‘Checkout Sekarang, Pay Later’ Tayang Februari 2026, Dibintangi Amanda Manopo dan Fajar SadBoy

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Industri film Indonesia kembali menghadirkan tontonan komedi bertema isu kekinian lewat film Checkout Sekarang, Pay Later (CAPER). Film ini dibintangi Amanda Manopo, Devano dan Fajar SadBoy, serta dijadwalkan tayang di bioskop mulai 5 Februari 2026. CAPER dikembangkan dari series Pay Later yang tayang pada 2024. Meski menghadirkan kembali karakter kakak beradik yang […]