AJI Sebut Pers dalam Pusaran Otoritarian, 89 Kasus Kekerasan Terjadi Sepanjang 2025
JAKARTA, Inibalikpaan.com – Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Indonesia mengeluarkan peringatan keras terkait masa depan demokrasi di tanah air. Dalam laporan Catatan Awal Tahun 2026 yang dirilis Rabu (14/1/2026), AJI menyoroti memburuknya kebebasan pers di era pemerintahan Presiden Prabowo Subianto, yang ditandai dengan meningkatnya kekerasan, intimidasi, dan intervensi sistematis terhadap ruang redaksi. Ketua AJI Indonesia, Nany […]
