KTT ke-42 ASEAN

1 tahun lalu

PLN Suskes Hadirkan Listrik Tanpa Kedip Selama Gelaran KTT ke-42 ASEAN di Labuan Bajo

LABUAN BAJO, Inibalikpapan.com – PT PLN (Persero) sukses menghadirkan listrik tanpa kedip pada gelaran Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN ke-42 yang berlangsung meriah dan lancar. Selama penyelenggaraan sistem kelistrikan di lokasi-lokasi penyelenggaraan KTT ASEAN andal dengan beban puncak kelistrikan hari pertama di Labuan Bajo di angka 83,73 megawatt (MW) dan hari kedua sebesar 85.88 MW. […]

1 tahun lalu

Penyelesaian Konflik Myanmar, Indonesia akan Bicara dengan Junta Militer

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-42 ASEAN telah selesai dan menghasilkan tiga kesimpulan. Demikian disampaikan Presiden Joko Widodo dan keterangan persnya, Kamis (11/05/2023) KTT ke-42 ASEA diselenggarakan selama dua hari di Labuan Bajo, Kabupaten Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur (NTT) pada tanggal 10 dan 11 Mei Tiga kesimpulang yanh dihasilkan yakni, pertama, para […]

1 tahun lalu

Presiden Jokowi : ASEAN Bisa Jadi Motor Perdamaian

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Presiden Joko Widodo menyatakan, ASEAN dapat menjadi motor perdamaian ditengah situasi ekonomi global yang sulit diprediksi Hal tersebut disampaikan Presiden Jokowi saat membuka Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-42 ASEAN, di Hotel Meruorah Komodo, Labuan Bajo, Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur (NTT), Rabu (10/05/2023), “Yang menjadi pertanyaan, apakah ASEAN hanya akan menjadi penonton, […]

1 tahun lalu

Berikut Agenda Presiden Jokowi Dalam KTT ke-42 ASEAN Selama Dua Hari di Labuan Bajo

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Menteri Luar Negeri (Menlu) Retno LP Marsudi mengungkapkan, Presiden Joko Widodo akan memimpin seluruh pertemuan pada Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Ke-42 ASEAN. Pertemuan pemimpin-pemimpin negara anggota ASEAN itu digelar di Hotel Meruorah, Labuan Bajo, Manggarai Barat,  Nusa Tenggara Timur (NTT) yang digelar selama dua hari 10-11 Mei 2023. “Besok (hari ini) akan […]

1 tahun lalu

Berikut Sejumlah Pemimpin Negara Anggota ASEAN yang telah Tiba di Labuan Bajo

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Sejumlah pemimpin negara-negara anggota ASEAN tiba di Labuan Bajo, KabupatenManggarai Barat, Nusa Tenggara Timur, Selasa (05/09/2023). Para pemimpin negara ASEAN tersebut akan mengikuti Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-42 ASEAN Tahun 2023 yang dihelat 10-11 Mei di Labuan Bajo. Kedatangan para pemimpin-pemimpin negara ASEAN itu disambut sejumlah menteri kabinet dan jajar pasukan kehormatan […]

1 tahun lalu

Presiden Jokowi Tinjau RSUD Komodo yang Dibangun Telan Anggaran Capai Rp 220 Miliar

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com Hari ketiga berada di Kabupaten Manggarai Barat, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), Presiden Joko Widodo meninjau Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Komodo, Labuan Bajo. Presiden Jokowi melihat langsung kesiapan dan fasilitas RSUD) Komodo tersebut, Karena RSUD Komodo disiapkan untuk mendukung perhelatan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-42 ASEAN “Ini memang kemarin juga kita kejar […]

1 tahun lalu

Presiden Jokowi : Kejahatan Perdagangan Manusia Harus Diberantas Tuntas

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Presiden Joko Widodo mengaskan akan mendorong pembahasan tindak pidana perdagangan orang (TPPO) dalam Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-42 ASEAN. Presiden Jokowi mengatakan, TPPO harus diberantas. KTT ASEAN akan digelar di Labuan Bajo, Kabuparen Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur (NTT) pada 10-11 Mei. “Saya tegaskan bahwa kejahatan perdagangan manusia harus diberantas tuntas dari […]

1 tahun lalu

Presiden Jokowi Cek Semua Kesiapan Penyelenggaaan KTT ke-42 ASEAN

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Presiden Joko Widodo meninjau kesiapan pelaksanaan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-42 ASEAN yang akan digelar selama dua hari 10-11 Mei 2023. Pada hari kedua kunjungan kerjanya di Labuan Bajo, Kabupaten Manggarai Barat, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), Senin (08/05), Presiden Jokowi meninjau gladi ketibaan para pemimpin ASEAN di lobi Hotel Meruorah. Setelahnya, […]

1 tahun lalu

Isu Myanmar Salah Satu yang akan Dibahas dalam KTT ASEAN

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Isu Myanmar akan menjadi salah satu poin yang dibahas para pemimpin ASEAN pada Konfrensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-42 ASEAN. Ha itu disampaikan Presiden Joko Widodo dalam keterangannya kepada awak media di Bandara Internasional Komodo, Kabupaten Manggarai Barat, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) pada Minggu, 7 Mei 2023. “Iya, secara khusus akan dibahas. […]