Gebrakan 2026! Lion Air Group Ekspansi Besar-besaran di Kalimantan: Rute Berau–Maratua Launching 16 Januari
BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kabar gembira bagi pelaku industri pariwisata dan masyarakat Kalimantan. Otoritas Bandar Udara (Otban) Wilayah VII memastikan sejumlah rute penerbangan baru akan segera beroperasi di awal tahun 2026. Langkah ini merupakan hasil kolaborasi strategis antara Otban VII dengan manajemen pusat Lion Air Group. Kepala Otban Wilayah VII, Ferdinan Nurdin, mengungkapkan bahwa ekspansi ini […]
