Tahun Baru 2026

PLN Pastikan Listrik Tetap Menyala Saat Warga Kaltim–Kaltara Sambut Tahun Baru 2026
8 hari lalu

Listrik Aman Saat Malam Tahun Baru, Warga Kaltim–Kaltara Bisa Rayakan 2026 Tanpa Khawatir

BALIKPAPAN, inibalikpapan.com, – Saat ribuan keluarga di Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara merayakan malam Tahun Baru 2026, satu hal krusial dipastikan aman: listrik tetap menyala. PLN menyiagakan ribuan personel dan cadangan daya besar agar perayaan berjalan nyaman tanpa gangguan. Hal ini disampaikan General Manager PLN UID Kaltimra, Muchamad Chaliq Fadli, usai melakukan peninjauan langsung ke […]

Jembatan putus akibat bencana banjir di Aceh Utara
10 hari lalu

Sambut Tahun Baru 2026, DPR Ajak Masyarakat Kedepankan Empati dan Solidaritas

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Anggota DPR RI Fraksi Partai NasDem, M Shadiq Pasadigoe, mengeluarkan imbauan khusus bagi seluruh lapisan masyarakat dalam menyambut pergantian Tahun Baru 2026. Legislator asal Sumatera Barat ini meminta masyarakat untuk merayakan momen tersebut dengan penuh kesederhanaan, empati, dan kepedulian sosial. Shadiq secara tegas mengajak warga untuk menghindari aktivitas konvoi, pesta pora, atau […]