Yamaha LEXI LX 155 Tampil Lebih Elegan di Awal 2026, Cek Pilihan Warna Terbarunya!
JAKARTA, inibalikpapan.com, – Yamaha percaya bahwa setiap awal yang baru layak dirayakan dengan istimewa. Itulah mengapa, memasuki Januari 2026, LEXI LX 155 hadir kembali dengan wajah yang lebih segar. Bukan sekadar skutik premium, namun kawan setia yang kini tampil lebih menawan untuk menemani setiap ambisi dan cerita tahun ini. Menyusul kesuksesan XMAX Connected yang mendapat […]
