Muse Kembali ke Indonesia Lebih Satu Dekade, Siap Tampil di Hammersonic 2025
JAKARTA, inibalikpapan.com – Sepuluh tahun sejak penampilan terakhirnya di Indonesia, Muse akhirnya akan kembali ke Tanah Air. Mereka akan hadir konser spesial yang hanya berlangsung di dua negara Asia: Indonesia dan Jepang. CEO Ravel Entertainment, Ravel Junardy, mengumumkan ini dalam konferensi pers yang berlangsung di kawasan Cikini, Jakarta Pusat, pada Kamis, 12 Mei 2025. Ia […]