6 hari lalu

Kabar Baik Petani Sawit Kaltim! Harga TBS Awal 2026 Tembus Rp3.213 per Kg

SAMARINDA, Inibalikpapan.com – Mengawali tahun 2026, kabar menggembirakan datang dari sektor perkebunan Kalimantan Timur. Harga Tanda Buah Segar (TBS) Kelapa Sawit di wilayah Bumi Etam menunjukkan tren penguatan yang signifikan. Setelah sempat mengalami fluktuasi, harga TBS kini berangsur naik didorong oleh melonjaknya permintaan pasar global terhadap Crude Palm Oil (CPO). Plt. Kepala Dinas Perkebunan Kaltim, […]