3 tahun lalu

Pemprov Kaltim Masuk Nominasi Peraih KPPU Award

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Pemerintah Provinsi Kaltim masuk nominasi peraih Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) Award  bersama enam Pemerintah Provinsi lainnya diantaranya DIY Jogyakarta, Jambi, Jawa Barat, Jawa Timur, Lampung dan Sumater Utara. KPPU Award akan diberikan kepada Kementerian, Lembaga maupun Pemerintah Provinsi yang dianggap memiliki kontribusi khususnya terhadap dua peran utama KPPU, yakni sebagai pengawas […]