KUHP dan KUHAP Baru 2026

Menteri Hak Asasi Manusia (HAM), Natalius Pigai / Dok Pribadi IG
23 hari lalu

Di Tengah Kritik Warga, Menteri HAM Natalius Pigai Sebut KUHAP Baru Justru Sarat Nilai Kemanusiaan

JAKARTA, inibalikpapan.com – Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana (KUHAP) yang baru resmi berlaku sejak 2 Januari 2026 terus menuai perhatian publik. Di tengah kritik terhadap proses dan substansinya, Menteri Hak Asasi Manusia Natalius Pigai menegaskan keyakinannya bahwa KUHAP terbaru telah memuat nilai-nilai kemanusiaan dan perlindungan hak asasi manusia. Pigai mengakui, keterlibatan Kementerian HAM dalam proses […]

Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) dan Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana (KUHAP) yang baru mulai berlaku efektif pada Jumat, 2 Januari 2026.
23 hari lalu

Koalisi Masyarakat Sipil Nilai KUHAP Baru Berwatak Anti-Demokrasi, Desak Presiden Terbitkan Perppu

JAKARTA, inibalikpapan.com – Koalisi Masyarakat Sipil untuk Pembaruan KUHAP menilai Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2025 tentang Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana (KUHAP Baru) mengandung sejumlah persoalan serius yang dinilai berpotensi menggerus prinsip negara hukum dan perlindungan hak asasi manusia. Dalam rilis resminya yang dapat diakses dari laman YLBHI, mereka menyatakan bahwa pemberlakuan KUHAP Baru, bersamaan […]

Ketua Komisi III DPR RI, Habiburokhman
24 hari lalu

KUHP Baru Resmi Berlaku: Dianggap Progresif oleh DPR, Dikritik Anti-Demokrasi oleh Sipil

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Indonesia resmi menanggalkan warisan hukum kolonial Belanda. Mulai Kamis, 2 Januari 2026, Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) dan Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana (KUHAP) produk hasil kerja Pemerintah Prabowo Subianto bersama DPR RI resmi diberlakukan secara efektif di seluruh tanah air. Langkah ini disebut sebagai tonggak sejarah reformasi hukum pidana Indonesia yang […]