Penulis: andi aa

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Kasus kekerasan yang menimpa Nurhadi jurnalis Tempo.co pada Sabtu (27/3/2021) lalu saat melakukan tugas jurnalistiknya, mendapat respon dari DPRD Kota Balikpapan setelah menerima aksi solidaritas yang dilaksanakan Aji dan Rekan Jurnalis yang ada di Balikpapan, di Gedung DPRD Kota Balikpapan, Rabu (21/4/2021). “Kami atas nama DPRD Balikpapan sepakat mendukung aksi solidaritas ini sebagai bentuk solidaritas para jurnalis bahwa tidak boleh ada kekerasan apapun kepada jurnalis sebagai pemberi dan menyampaikan berita sebagai penyeimbang,” ujar Wakil Ketua DPRD Balikpapan Subari didampingi Fitriah Maesaroh anggota DPRD Kaltim, kepada rekan jurnalis saat aksi solidaritas. Sebagai wakil rakyat, pada dasarnya DPRD sangat…

Read More

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Sekitar 25 jurnalis Balikpapan melakukan aksi solidaritas kekerasan Nurhadi wartawan Tempo yang dilakukan oknum anggota kepolisian di Surabaya pada 27 Maret 2021 lalu. Aksi solidaritas yang dilakukan secara dadakan ini digelar Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Kota Balikpapan di depan gedung DPRD Balikpapan, Rabu pagi (21/204/2021). Aksi dilakukan dengan menyematkan pita putih ke lengan wartawan Balikpapan baik cetak, elektronik maupun online. Aksi dimulai dengan membagikan dan menyematkan pita putih kepada wartawan yang hadir. “Ini sebagai tanda keprihatinan dan solidaritas kepada wartawan. Saya yakin di Balikpapan tidak terjadi aksi kekerasan kepada wartawan. Kekerasan wartawan merupakan pembungkaman terhadap kekebasan pers,…

Read More

DENPASAR, Inibalikpapan.com — Dalam kurun waktu satu tahun terakhir ini, Yard Built Indonesia telah hadir menampilkan karya custom terbaik XSR 155, yang menginspirasi banyak kalangan pecinta custom motor di Indonesia. Selain bekerjasama dengan builder handal di area Jawa, program ini pun menggandeng builder unggulan dari Pulau Dewata, Bali. Sejak April 2020, Yard Built Indonesia telah menyuguhkan kreatifitas 4 builder profesional dari Jabodetabek yaitu Andi Akbar (Atenk) dari Katros Garage, Donny Ariyanto (Studio Motor), Rizqi Pratama (Lemb Inc.) dan Erwan Sudiarto (32 Kustoms). Dilanjutkan berkolaborasi dengan 4 modifikator asal Bandung yakni Purnama Sultan (Glanets Radical Kustom), Chandra (Pickers Store), Franky Mory…

Read More

JAKARTA, Inibalikpapan.com — Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) mengungkapkan paling tidak terdapat tiga potensi permasalahan dalam kebijakan importasi garam saat ini yang dapat mengarah pada penguasaan pasokan garam oleh importir tertentu. Anggota Komisioner KPPU Yudi Hidayat meminta Pemerintah agar mewajibkan penyerahan data penggunaan garam impor oleh importer garam kepada Pemerintah. Hal ini ditujukan agar Pemerintah dapat memantau hubungan realisasi impor garam industri dan penggunaannya untuk kepentingan industri, “Dengan begitu dapat dipastikan bahwa impor dilakukan untuk keperluan industri dan mencegah masuknya garam industri di pasar garam rakyat,” ujar Yudi Hidayat. Sebagai informasi, Pemerintah telah memutuskan kenaikan impor garam industri menjadi 3…

Read More

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota Balikpapan angkat bicara terkait keberadaan 163 toko swalayan atau minimarket yang tak memiliki izin. Wali Kota Balikpapan Rizal Effendi berjanji, akan menertibkan swalayan atau minimarket yang tak berizin tersebut. Dirinya berkilah, jika kondisi di lapangan yang membuat swalayan menjamur begitu cepat. “Memang kan kondisi di lapangan mereka cepat sekali melakukan kegiatan jadi kalah cepat dengan pengawasan kami,” ujar Rizal Effendi saat diwawancarai awak media, Selasa (20/4/2021). Meski begitu, Rizal melihat keberadaan swalayan dan minimarket cukup memiliki kontribusi di lingkungan masyarakat salah satunya menyediakan kebutuhan dan menerima tenaga kerja. “Jangan sampai di kondisi pandemi seperti ini kuta…

Read More

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Yamaha mengajak para generasi muda untuk terus GEAR UP atau semangat terus maju seperti makna dari GEAR itu sendiri. Salah satu bentuk semangat dituangkan Yamaha bersama dengan EVOS sebagai salah satu tim Esports nasional, dalam pembuatan Exclusive Jacket GEAR 125 x EVOS. Jaket exclusive ini hanya dapat dimiliki bagi setiap pembelian motor GEAR 125 terhitung dari tanggal 12 April 2021 hingga 12 Mei 2021. Asisten Manajer PT. Surya Timur Sakti Jatim (STSJ) Efendy Ariadi mengatakan, Yamaha sangat bersemangat untuk terus beradaptasi dengan generasi muda. “Kami berharap melalui kolaborasi ini, Yamaha dapat terus memberi semangat kepada generasi muda…

Read More

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com — Setelah penindakan mulai diberlakukan di kawasan zona zero tolerance yang menggunakan sistem Electronik Traffic Law Enforcement (ETLE) di sepanjang Jalan Jenderal Sudirman dari simpang tiga tugu Beruang Madu hingga Lapangan Merdeka. Satlantas Polresta Balikpapan secara bertahap akan mengurangi keberadaan road barrier yang terpasang dibeberapa titik di jalan Jenderal Sudirman. Kasat Lantas Polresta Balikpapan, Kompol Irwan Setyono mengatakan, pada waktu masa sosialisasi dulu memang pihaknya memasang road barrier di Jalan Sudirman untuk mengantisipasi tidak ada parkiran di badan jalan khususnya di beberapa titik yang sering jadi lokasi parkir di badan jalan. “Setelah mulai diberlakukan penindakan menggunakan ETLE, road barrier…

Read More

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Akibat tingginya biaya pembuatan sertifikasi produk halal, Dinas Perdagangan (Disdag) Kota Balikpapan pun memandang pemerintah kota perlu membuat rencana anggaran bagi auditor dan laboratorium sertifikasi produk halal di Balikpapan. Kepala Dinas Perdagangan Balikpapan, Arzaedi Rachman mengatakan, sudah berkoordinasi dengan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Balikpapan yang saat ini tengah membahasan rancangan peraturan daerah (Raperda) tentang jaminan produk halal. “Rencana pembinaan ini memang yang mengeluarkan sertifikat produk halal itu adalah dari Kementerian Agama melalui Badan Penyelenggaraan Jaminan Produk Halal. Dalam memproses sertifikat halal, pemerintah harus memfasilitasi,” ujar Arzaedi Rachman kepada awak media, Selasa (20/4/2021). Dijelaskan Arzaedi, mahalnya biaya…

Read More

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com — Komisi III DPRD Kota Balikpapan melakukan fungsi pengawasannya dengan sidak ke kawasan RT 62 Sepinggan Baru, Senin (19/4/2021), kali ini Komisi III ingin melihat langsung kondisi di lapangan yang dikeluhkan oleh warga. Sidak dipimpin Ketua Komisi III DPRD kota Balikpapan Alwi Al Qadri, didampingi Wakil Ketua Komisi III Wiranata Oey dan Seketaris Komisi III Ali Munsjir Halim serta Anggota Komisi III Nelly Turualo, Danang Eko Susanto , Syarifuddin Oddang, Amin Hidayat, Taufik Qul Rahman. Anggota Komisi III DPRD Kota Balikpapan Dapil Balikpapan Selatan, Danang Eko Susanto menyampaikan analisanya setelah melihat langsung lokasi banjir di RT 62 Sepinggan Baru,…

Read More

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Sejumlah anggota Komisi III DPRD Balikpapan dibuat kaget dan geram meninjau lokasi rencana pembangunan bendali di Rt 62 Kelurahan Sepinggan Baru, Balikpapan Selatan, (19/4/2021).  Mereka kaget, karena lahan pemkot di sekitar area itu sudah banyak dikuasai masyarakat bahkan sudah dibuat sertifikat oleh warga. Anggota Komisi III DPRD Danang Eko  Susanto mengatakan  pihaknya juga mendapatkan laporan bahwa terdapat tanah Pemkot Balikpapan yang beralih menjadi tanah warga bahkan sudah ada berstatus sertifikat. “Ini yang perlu kita cek lagi nanti ke pemkot. Kenapa bisa sampai terjadi asset pemkot dikuasai orang lain,” tanya Danang. Sementaraitu, AnggotaKomisi III TaufikQul Rahman mengaku ikut…

Read More