Penulis: Teddy Rumengan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Rumah sakit Kanudjoso Djatiwibowo Balikpapan mulai Selasa (12/05), akan melakukan pemeriksaan sendiri spesimen untuk mengetahui pasien positif atau negatif covid-19. Direktur Rumah Sakit Kanudjoso Djatiwibowo Balikpapan Eddy Iskandar mengatakan, selain bantuan dari Kementerian Kesehatan (Kemenkes), pihaknya juga melakukan pengadaan sendiri TCM (test cepat molekuler) dan cartridge. Secara mandiri rumah sakit Kanudjoso sudah memesan TCM yang baru lagi, TCM Jeng Xpert namanya, itu PCR TCM juga itu kita beli dengan biaya dari APBD Kaltim beserta cartridge-nya 200,” ujarnya. Rencananya dalam dua pekan kedepan TCM dan cartridge yang di pesan sudah tiba. Namun nantinya hanya untuk melayani Kota Balikpapan,…

Read More

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota Balikpapan mewaspadai pemudik, pasca Pemerintah Pusat memberikan izjn beroperasinya kembali transportasi laut, udara maupun darat setelah sempat dilarang. “Yang paling kami khawatirkan adalah memang jalur transportasi laut, jangan-jangan ini penumpang mudik,” tandas Wali Kota Balikpapan Rizal Effendi, Sabtu (09/05). “Padahal kan sudah ditegaskan Ketua Gugus Tugas Pusat, bahwa mudik tidak boleh. Nah ini yang kita harus jaga. Jangan sampai fasilitas laut yang digunakan untuk mudik, ini yang mungkin kita harus waspada,”katanya. Rizal mengatakan. akan membentuk posko untuk mengawasi pemudik yang akan berangkat maupun datang menggunakan transportasi laut. Pihaknya juga akan memanggil stakeholder Pelabuhan Semayang. “Jangan…

Read More

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Selama masa pandemi virus Corona, berbagai kegiatan dilakukan warga untuk mengisi waktu luang. Termasuk mengikuti anjuran Pemerintah agar tetap berada dirumah dan melakukan berbagi kegiatan dirumah. Lalu bagaimana dengan aktivitas warga Kota Balikpapan? Selain aktif dengan media sosial, sebagian berinisiatif membuat konten vlog di platform youtube.  Mereka mencoba hal baru yang masih berkaitan dengan hobi dan kegemaran mereka. Salah satunya adalah Lukas Adi Prasetya, warga Cluster Berau Perumahan Tamansari Bukit Mutiara (Wika). Merasa bosan di rumah hanya melakukan aktivitas rutin, sementara pekerjaannya pun ikut tertunda, Adi mencoba membuat vlog untuk pertama kalinya. Maka dibuatlah kanal youtube “sambalbawang…

Read More

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan akan memperketat penerapan protokol pencegahan covid-19 di pasar tradisional. Hal itu disampaikan Wali Kota Balikpapan Rizal Effendi. Pasalnya, 1 pedagang di salah satu pasar tradisionai terindikasi telah tertular covid-19 karena telah ditetapkan statsusnya sebagai pasien dalam pengawasan PDP). Bahkan bersangkutan telah meninggal, Rabu (29/04) pagi Rizal mengatakan, telah meminta Dinas Pasar dan Dinas Perdagangan maupun UPT pasar trandisional agar membuat aturan untuk memperketat penerapan protokol pencegahan covid-19, diantaranya wajib menggunakan masker dan menjaga jarak “Memang kita setuju, pasaar harus diatur, penggunaan masker, jarak, kebersihan dan sebagainya Karena itu saya sudah meminta kepada Dinas…

Read More