Penulis: andi aa

BaLIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Dalam rangka percepatan penanggulangan penyebaran virus Covid19 dan instruksi dari Presiden, Pangkalan TNI AL Balikpapan melaksanakan serbuan vaksin bagi seluruh masyarakat pesisir yang berada disekitar TPI Manggar, Selasa (6/7/2021). Kegiatan ini ditinjau langsung Satgas Covid Kota bersama Wakil Ketua DPRD Balikpapan Sabaruddin Panrecalle. Dalam kegiatan vaksinasi ini rencana dilakukan video confrence dengan KASAL terkait pelaksanaan serbuan vaksinasi yang dilaksanakan hari ini dengan sasaran masyarakat nelayan. Komandan Pangkalan Angkatan Laut Balikpapan, Kolonel Laut (P) Siswo Widodo mengatakan, serbuan vaksinasi ini sudah sejak 26 Juni yang lalu dilakukan oleh Lanal Balikpapan dibeberapa lokasi terutama di daerah pesisir yang merupakan…

Read More

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com — Musibah kebakaran melanda 10 rumah di kawasan padat penduduk di Rt 056 Jalan Mayjen Sutoyo, Gunung Malang, Kelurahan Klandasan Ilir, Senin sore (5/7/2021) sekira pukul 16.30 wita. Muhammad Najib RT 056 mengaku, mendengar ada warga yang teriak kebakaran, setelah ditelusuri asal suara terlihat api sudah membesar dan asap hitam pekat sudah membumbung tinggi ke atas. “Kalau kronologi pastinya saya kurang tahu mas, coba tadi ada yang teriak kebakaran, kebakaran terus saya datangi dan api sudah besar,” kata Najib. Sementara itu Kabid Kedaruratan dan Logistik BPBD Kota Balikpapan Usman Ali yang ditemui di lokasi mengaku, untuk asal muasal api…

Read More

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com — Program vaksinasi usia 18 tahun keatas atau umum diperioritaskan bagi warga Balikpapan berKTP Balikpapan. Bagi mereka yang sudah dimendaftarkan dalam vaksin gotong royong melalui perusahaan, otomatis akan tertolak saat datang ke Dome karena sudah terprogram. Saat ini kuota vaksin umum ini masih terbatas 1000 vaksin. “Kalau perusahaan bisa jadi sudah mendaftarkan di vaksin gotong royong. Kalau mereka mendaftar melalui website (pemkot) akan tertolak bisa masuk tapi datang kemari akan ditolak. Karena yang menerima vaksin gotong royong itu tidak bisa masuk ke dalam aplikasi vaksin program. Kalau sudah didaftarka perusahaan ya itu vaksin gotong royong,”jelas Kabid Pelayanan Kesehatan DKK,…

Read More

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Pemerintah Kota Balikpapan melalui Satpol PP untuk saat ini masih akan memberikan peneguran dan sosialisasi ke para PKL kuliner, kafe, restoran yang masih nekat berjualan melewati pukul 20.00 wita sesuai dalam Penguatan PPKM Mikro. “Memang mereka banyak alasan yang belum terima surat edaran terbaru terkait penutupan usaha pukul 20.00 wita,” ujar Kepala Satpol PP Kota Balikpapan, Zulkifli saat diwawancarai awak media, Senin (5/7/2021). Dikatakan Zulkifli untuk itu, Satpol PP akan menggandeng pihak Kecamatan untuk bersama-sama melakukan sosialisasi dan memberikan surat edaran yang terbaru. “Tiga hari ini kami sosialisaikan dulu, setelah itu kita tertibkan jika masih melanggar,” akunya.…

Read More

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com — Wali Kota Balikpapan Rahmad Mas’ud bersama Satgas Covid Kota dengan sejumlah Kepala OPD di lingkungan Pemerintah Kota menyempatkan diri untuk melihat secara langsung pelaksanaan vaksinasi massal Covid-19 bagi warga Kota Balikpapan di Balikpapan Sport and Covention Center (BSCC) DOME, Senin (5/7/2021). Diluar pintu masuk Dome, warga terlihat berkumpul, banyak diantara mereka yang kecewa karena tidak dapat mendaftarkan diri diaplikasikan Kominfo Balikpapan untuk vaksin usia 18 tahun atau umum dengan kuato 1000 orang. “Secara umumnya untuk vaksinasi ke warga memang masih ada keterbatasan dengan vaksin, kami berharap kepada pemerintah pusat dapat segera mengirim vaksin kembali,” ujar Rahmad Mas’ud saat…

Read More

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Dalam kegiatan vaksinasi di gedung Graha NU yang berada di Jalan Soekarno-Hatta, Balikpapan Utara, Senin (5/7/2021), tidak sedikit warga yang datang langsung ke lokasi kegiatan dengan alasan sangat membutuhkan vaksinasi untuk perjalanan pulang ke kampung halamannya. Salah satunya Hanafi (40) pria asal NTB yang kemarin sempat bekerja di salah satu Perusahaan yang ada di Baikpapan, namun akibat adanya pandemi covid-19 membuat dirinya harus terkena pemutusan hubungan kerja (PHK). “Kemarin sempat kerja disini, tapi kena PHK, dari pada nganggur lebih baik pulang ke kampung,” ujar Hanafi kepada awak media, Senin (5/7/2021). Hanafi sendiri datang ke Graha NU bersama…

Read More

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Musibah kebakaran hampir terjadi di kawasan kuliner Klandasan Jalan Jenderal Sudirman, Balikpapan Kota, Minggu (4/7/2024) sekitar pukul 19.00 wita. Api diduga berasal dari salah satu selang kompor gas yang bocor di salah satu warung rumah makan cotto makassar, beruntung dalam kejadian tersebut pedagang sigap dengan langsung menyiram air. “Waktu itu tiba-tiba cepat sekali muncul api, oleh pemilik warung gasnya langsung dicabut dan disiram air,” ujar salah seorang pedagang, Minggu (4/7/202). Selain disiram dengan air, oleh petugas UPT Pasar Klandasan juga dibantu dengan menggunakan apar, beruntung api langsung cepat padam dan tidak membesar. “Api cepat dipadamkan, gak sampai…

Read More

BALIKPAPAN,Inibalikpapan.com – Setelah adanya Surat edaran dari Kementerian Kesehatan bahwa saat ini sudah memasuki tahap ketiga program vaksinasi dari Pemerintah yang sasarannya kepada masyarakat umum. “Untuk itu kami dari Dinas Kesehatan Kota Balikpapan menindaklanjuti dengan membuka link pendaftaran untuk vaksinasi masyarakat umum, yang sudah dipublis melalui kominfo Balikpapan,” ujar Kepala DKK Balikpapan Andi Sri Juliarty saat diwawancarai awak media, Sabtu (3/7/2021). Dio biasa Andi Sri Juliarty disapa, untuk tata cara pendaftaran vaksinasi masyarakat umum melalui link vaksinasi.balikpapan.go.id/umum Ini akan dibuka terus, silahkan masyarakat mendaftar pada link tersebut. “Di link tersebut juga sudah ada pembagian jam bagi peserta untuk datang ke…

Read More

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Kasus terkonfirmasi covid-19 di Kota Balikpapan masih sangat tinggi. Laporan Satgas Penanganan Covid-19 Kota Balikpapan menyebutkan, saat ini sebanyak 2.019 orang terpapar covid-19 dengan 662 meninggal dunia. “Dari 2.019 orang yang terpapar covid-19 itu, sebanyak 640 orang dirawat di rumah sakit dan sebanyak 1.379 jalani isolasi mandiri, di rumah maupun tempat yang disediakan Pemerintah Kota (Pemkot) maupun perusahaan,” ujar Juru Bicara Satgas Covid-19 Kota Balikpapan Andi Sri Juliarty kepada awak media, Sabtu (3/7/2021). Hari ini (3/7) ada penambahan sebanyak 196 orang. Secara kumulatif sejak awal pandemi seluruhnya mencapai 19.504 kasus covid-19 di Kota Balikpapan, dari 196 orang…

Read More

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com — Pemerintah Kota Balikpapan memberi kemudahan bagi para penumpang pesawat yang akan berpergian ke Pulau Jawa dan Bali jika tidak memiliki surat atau kartu keterangan pernah divaksin, bisa mendatangi kegiatan vaksinasi di Pasar Sepinggan, Sabtu (3/7/2021). “Iya silahkan datang, nanti akan dilayani yang penting menunjukkan tiket perjalanan pesawatnya,” ujar Kepala Dinas Kesehatan Kota, Andi Sri Juliarty kepada awak media, disela-sela kunjungan ke Pasar Sepinggan, Sabtu (3/7/2021). Hal ini dilakukan guna memudahkan penumpang pesawat yang sudah terlanjur membeli tiket pesawat tapi saat akan berangkat belum memiliki surat keterangan pernah di vaksin. “Sesuai instruksi dari Mendagri terkait syarat perjalanan ke…

Read More