BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Provinsi Kaltim menargetkan realisasi investasi tahun ini mencapai Rp 54 triliun meningkat dari tahun lalu yang terealisasi Rp 41,17 triliun. Kepala Bidang Perencanaan dan Pengembangan Iklim Penanaman Modal Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kaltim Riawati mengaku cukup optimis akan terealisasi. “Insya Allah tercapai, …
Read More »