Penulis: Teddy Rumengan

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Persiba Balikpapan akan melakoni laga perdana Grup C Babak Play Off Degradasi Liga 2, menghadapi tuan rumah Persijap Jepara di Stadion Gelora Bumi Kartini, Minggu (07/01/2024) petang. Pelatih Persiba Balikpapan Rudi Eka Priyambada mengatakan, telah melakukan persiapan. Meskipun, dia baru bergabung menggantikan Nil Maizar yang didepak karena peforma tim yang buruk. “Persiapannya kemarin kan saya masa transisi, saya juga baru masuk tim ini, saya loikir pemain juga sudah mengerti apa yang sama mau,” ujarnya Mantan pelatih Timnas Putri itu mengungkapkan, laga tersebut merupakan partai hidup mati. Sehingga kemenangan menjadi target utama agar tetap bertahan di liga 2…

Read More

BALIKPAPANm Inibalikpapan.com – Timnas Indonesia telah tiba di Qatar Minggu (07/01/2024). Skuat Garuda akan tampil di Piala Asia yang mulai bergulir 12 Januari 2024. Timnas Indonesia Sebelumnya menjalani pemusatan latihan di Turki sejak 21 Desember 2023. Menjalani dua laga uji coba melawan Libya. Semuanya berakhir dengan kekalahan, yakni 0-4 dan 1-2. Asnawi Mangkualam dan kawan-kawan terbang dari Antalya Turki ke Istanbul pada 6 Januari, pukul 20.55 waktu setempat atau 00.55 WIB, Minggu (7/1/2024) dini hari. Setelah mendarat di Istanbul, Turki, Timnas Indonesia melanjutkan penerbangan ke Doha, Qatar, pukul 01.30 waktu setempat atau 5.30 WIB, Minggu (7/1/2024). Seperti diketahui, Timnas Indonesia…

Read More

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong mengaku puas dengan penampilan anak asuhnya saat menghadapi pertandingan internasional lawan Libya, Jumat (05/01/2024). Meskipun dalam laga, skuat Garuda harus kembali menelan kekalahan kedua 1-2. Namun terlihat permainan Timnas Indonesia jauh lebih baik dari pertandingan pertama saat kalah telak 0-4. Pelatih asal Korea Selatan itu mengungkapkan, kemungkinan formasi 3-4-2-1 akan diterapkannya saat melakoni laga perdana Grup D Piala Asia menghadapi Qatar pada 15 Januari 2024 di Qatar, “Memang dalam laga ini saya gunakan formasinya untuk antisipasi lawan Irak, dan semua pemain bekerja keras. Di luar dari hasilnya, saya puas atas performa…

Read More

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemain Timnas Indonesia Jordi Amat mengaku, kondisinya kini semakin baik. Meski sempat mengalami cidera bahu. Mantan pemain Espanyol dan Swansea City itu mengatakan, terus berupaya untuk menyebuhkan cixera bahunya yang dialami saat bermain untuk Johor Darul Ta’zim Pemain yang mengenakan ban kapten saat menghadapi Libya pada Jumat (05/01/2024) itu sempat terbang ke Spanyol untuk menjalani terapi dan mempercepat kesembuhannya, “Ya, saya sudah bekerja keras untuk penyembuhan bahu saya, setiap hari saya melakukan latihan khusus jadi kondisi bahu saya semakin baik,” ujarnya dikutip inibalikpapan. Karenanya dia berharap nanti di Piala Asia sudah tidak menjadi masalah. Apalagi Timnas Indonesia…

Read More

JAKARTA, Inibalikpapan.com – Pergerakan masyarakat selama libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) mencapai 126 juta jiwa. Demikian disampaikan Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi. Data tersebut, berdasarkan resume hasil Positioning Mobile Data (PMD) yang dilakukan dari 16 Desember 2023 hingga 1 Januari 2024. Khususnya pergerakan keluar provinsi maupun di dalam provinsi. Menurut Menhub, hasil ini tidak berbeda jauh dengan prediksi pergerakan masyarakat dari Badan Kebijakan Transportasi Kemenhub yang mencapai 107 juta orang. “Dengan adanya lonjakan pergerakan, berarti kita harus merencanakan dan juga mengeksekusi dengan baik untuk mengurai kepadatan pergerakan di satu waktu tertentu,” ujarnya dikutip inibalikpapan “Alhamdulillah kita dapat melaksanakannya…

Read More

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, menegaskan, mengejar kemenangan saat melakoni laga ujicoba kedua menghadapi Libya. Pelatih asal Korea Selatan itu memastikan akan menurunkan skuat terbaiknya dalam lafa ujicoba yang akan digelar di Stadion Titanic Mardan, Antalya, Turki, Jumat (5/1/2024) malam ini. Dia mengatakan saat pertemuan pertama hanya menjadikan laga tersebut sebagai ajang untuk mengembalikan insting pertandingan kepada para pemainnya. “Secara keseluruhan para pemain sedikit (kondisinya) masih berat, tetapi tetap kita latihan hari ini juga akan fokus untuk pertandingan melawan Libya,” kata Shin Tae-yong dikutip inibalikpapan. “Tapi untuk lawan Libya (ujicoba kedua) akan fokus ke organisasi dan mungkin…

Read More

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan akan menetapkan status tanggap darurat akibat bencana tanah longsor yang terjadi di  Perum Polda Kilometer 7 Kelurahan Graha Indah. Pasalnya, akibat longsor tersebut, 12 rumah khususnya di Blok Blok Purnawirawan 8 dan 9 terdampak. Bahkan sebagian warga terpaksa harus mengungsi ke tenda yang telah disiapkan Pemkot Balikpapan. “Akan ditetapkan sebagai penanganan tanggap darurat. Karena memang nyata-nyata masyarakat ada yang diungsikan,” ujar Asisten I Pemkot Balikpapan Zulikfli saat meninjau lokasi, Jumat (05/01/2024) “Karena seperti ini kan gak mungkin gak ditangani secara tanggap darurat. Nanti kita akn buatkan tanggap darurat dari Pak Wali Kota,” Dia…

Read More

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Timnas Indonesia akan melakoni laga ujicoba menghadapi Libya dalam laga ujicoba kedua di Mardan Sports Complex, Turki, Jumat (05/01/2023) malam. Laga tersebut, menjadi partai balas dendam tim asuhan Shin Tae-yong. Karena pada laga ujicoba pertama tiga hari sebelumnya, skuat Garuda kalah dengan skor telak 0-4. Namun ketika itu, Shin Tae-yong tak dapat menurunkan skuat terbaiknya. Selain itu ada beberapa pemain yang baru bergabung. Sehingga belum sempat beradaptasi. Saat ini, skuat Timnas Indonesia telah komplit, dengan bergabungnya Elkan Baggot. Hanya Shayne Pattynama yang belum diketahui, sudah kembali ke dalam tim atau belum. Pasalnya, pemain Viking FK itu sempat…

Read More

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Managemen Borneo FC memperpanjang kontrak bek kanan Fajar Fathur Rahman selama dua tahun kedepan atau hingga 2025. “Ya secara resmi kita memperpanjang durasi kontrak Fajar sampai 2 tahun,” ujar presiden klub Borneo FC, Nabil Husien Said Amin dikutip dari laman klub. Perpanjang kontrak itu cukup beralasan karena pemain berdarah Manokwari Papua itu menjadi pilar utama Pesut Etam dilini belakang. Bahkan posisinya tak tergantikan. Nabil mengakui, kontribusi pemain berusia 21 tahun itu cukup besar atas capaian Borneo FC musim ini yang kokoh dipuncak klasemen sementara liga 1 dengan poin 51. “Kita semua tau bagaimana kontribusi dia bersama Borneo…

Read More

BALIKPAPAN, Inibalikpapan.com – Pelatih dan pemain Timnas Indonesia kompak kampanye meminta masyarakat dan pencinta sepak bola nasional untuk tidak membedakan pemain lokal dan keturunan. Mereka kompak menyampaikan pesan tersebut melalui akun resmi Instagram masing-masing seperti dilihat inibalikpapan, Jumat (05/01/2024). “Mari hentikan membandingkan pemain lokal dan pemain keturunan,” demikian dikutip dari Instagram pelatih Shin Tae-yong @shintaeyong777. “Kita semua di sini adalah satu keluarga dengan satu impian, yaitu memberikan yang terbaik untuk timnas dan rakyat Indonesia,”“Tidak masalah dari mana asal-usul kami, karena kami selalu bersatu, baik di dalam maupun di luar lapangan,” “Saat tim kami mengalami kekalahan, kita semua merasakannya, dan saat…

Read More