Hampir Setara Penduduk Kalsel, Haul ke-20 Guru Sekumpul Dihadiri 4,1 Juta Jemaah
MARTAPURA, inibalikpapan.com – Sebanyak 4,1 juta jemaah dari berbagai daerah di Indonesia dan dunia menghadiri Haul ke-20 KH Zaini bin Abdul Ghani (Guru Sekumpul) pada Minggu (5/1), bertepatan dengan 5 Rajab 1446 H. Jumlah ini menunjukkan peningkatan ketimbang tahun-tahun sebelumnya. Kapolres Banjar AKBP M. Ifan Hariyat menyebut lonjakan jemaah mulai terasa sejak usai Salat Magrib. […]